SURAT PESANAN


Surat pesanan adalah surat dari pembeli yang dikirim kepada penjual yang berisi pesanan untuk membeli sejumlah barang atau memesan suatu jasa tertentu.
Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam penyusunan surat pesanan :
§  Menyebutkan surat pemesanan, berdasarkan surat penawaran atau iklan dan sebagainya.
§  Menyebutkan jenis dan jumlah pesanan, jika perlu dibuat dalam bentuk dafatar agar mudah melayani dan mengeceknya.
§  Menyebutkan cara pengiriman yang dikehendaki.
§  Menyebutkan cara pembayaran.
§  Menyebutkan waktu pengiriman yang dikehendaki.

§  Menyebutkan cara pengepakan.

No comments:

Post a Comment