Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI, 1994:945) singkatan adalah (1) hasil menyingkat (memendekkan) yang berupa huruf atau gabungan huruf (misalnya, DPR, KKN, yth.,dsb., dan hlm.), (2) kependekan; ringkasan. Dengan demikian, semua kependekan kata atau frase itu dapat digolongkan ke dalam singkatan. Singkatan juga berarti hasil menyingkat (memendekkan) sehingga akronim merupakan salah satu bentuk singkatan. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI, 1994:18), akronim adalah kependekan yang berupa gabungan huruf atau suku kata atau bagian lain yang ditulis dan dilafalkan sebagai kata yang wajar (misalnya, mayjen singkatan dari mayor jenderal, rudal singkatan dari peluru kendali, dan sidak singkatan dari inspeksi mendadak).
- AD
- Angkatan Darat
- a.n.
- atas nama
- AU
- Angkatan Udara
- ABG
- Anak Baru Gede
- ABRI
- Angkatan Bersenjata Republik Indonesia
- ABS
- Asal Bapak Senang
- ACI
- Aku Cinta Indonesia (film televisi era 1980an)
- AKABRI
- Akademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia
- AKMIL
- Akademi Militer
- AKPER
- Akademi Perawat
- AKPOL
- Akademi Polisi
- AL
- Angkatan Laut
- a.l.
- antara lain
- ALRI
- Angkatan Laut Republik Indonesia
- alutista
- Alat Utama Sistem Senjata
- anjal
- anak jalanan
- APRA
- Angkatan Perang Ratu Adil
- APRI
- Angkatan Perang Republik Indonesia
- Arema
- Arek Malang (Anak Malang)
- arhanud
- Arteleri Pertahanan Udara
- AS
- Amerika Serikat
- asbun
- Asal Bunyi
- ATM
- Anjungan Tunai Mandiri
- AURI
- Angkatan Udara Republik Indonesia
- BAB
- Buang Air Besar
- BH
- Badan Hukum
- BKD
- Badan Kepegawaian Daerah
- Balitbang
- Badan Penelitian dan Pengembangan
- Bandara
- Bandar Udara
- Banjarmaskuala
- Banjar Banjarbaru Banjarmasin Barito Kuala
- Bappeda
- Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
- Bappenas
- Badan Perencanaan Pembangunan Nasional
- Bappepam
- Badan Pengawas Pasar Modal
- Bawasda
- Badan Pengawas Daerah
- Bawasprop
- Badan Pengawas Provinsi
- BB
- Bau Badan
- BCA
- Bank Central Asia
- BCC
- blind carbon copy
- BEJ
- Bursa Efek Jakarta
- BES
- Bursa Efek Surabaya
- BI
- Bank Indonesia, Bahasa Indonesia
- Binus
- Bina Nusantara
- BJ
- Berat Jenis
- BLBI
- Badan Likuiditas Bank Indonesia
- BNI
- Bank Negara Indonesia
- BPD
- Bank Pembangunan Daerah
- BPK
- Badan Pemeriksa Keuangan
- Bpk.
- Bapak
- BPKP
- Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan
- BPPN
- Badan Penyehatan Perbankan Nasional
- BPS
- Badan/Biro Pusat Statistik
- BRAy.
- Bendara Raden Ayu, gelar bangsawan putri
- BRI
- Bank Rakyat Indonesia
- BRM
- Bendara Raden Mas, gelar bangsawan putra
- BRR
- Badan Rehabilitasi Rekonstruksi Aceh dan Nias
- BS
- Barang Sortiran
- BSD
- Bumi Serpong Damai
- BSI
- Bumi Sawangan Indah, Bukit Sawangan Indah, Bina Sarana Informatika
- BTI
- Barisan Tani Indonesia
- BTN
- Bank Tabungan Negara
- BUMN
- Badan Usaha Milik Negara
- BK
- Bung Karno
- Buser
- Buru Sergap
- cc
- carbon copy
- ce
- Cewek,cewe, perempuan singkatan dalam obrolan SMS, Chat...
- Cipularang
- Cikampek Purwakarta Padalarang
- co
- Cowok,cowo, laki-laki singkatan dalam obrolan SMS, Chat...
- CS
- customer support
- CV
- Commanditaire Vennootschap, Curriculum Vitae
- Dandim
- Komandan Komando Distrik Militer
- DANEM
- Daftar Nilai Ebtanas Murni
- Danrem
- Komandan Komando Resor Militer
- DANUN
- Daftar Nilai Ujian Nasional
- Dapodik
- Data Pokok Pendidikan
- DAS
- Daerah aliran sungai
- DB
- Demam Berdarah, Database
- DDII
- Dewan Dakwah Islamiyah Indonesia
- Depag
- Departemen Agama
- Depdagri
- Departemen Dalam Negeri
- Depdiknas
- Departemen Pendidikan Nasional
- Dephankam
- Departemen Pertahanan Keamanan
- Depkes
- Departemen Kesehatan
- Depkominfo
- Departemen Komunikasi dan Informasi
- Deplu
- Departemen Luar Negeri
- Depnaker
- Departemen Tenaga Kerja
- DIPA
- Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran
- Dirut
- Direktur Utama
- DIY
- Daerah Istimewa Yogyakarta
- DKI
- Daerah Khusus Ibukota
- DKJ
- Dewan Kesenian Jakarta
- dkk.
- dan kawan-kawan
- dll.
- dan lain-lain
- DM
- diabetes melitus
- DMI
- Dewan Masjid Indonesia
- DNA
- deoxiribose nucleid acid
- DO
- drop out
- Doters
- Dota Players
- DP
- Down Payment
- DPC
- Dewan Perwakilan Cabang
- DPD
- Dewan Perwakilan Daerah
- dpi
- dot per inch
- DPO
- Daftar Pencarian Orang
- DPR
- Dewan Perwakilan Rakyat
- DPRD
- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah
- DPRGR
- Dewan Perwakilan Rakyat Gotong Royong
- DPRP
- Dewan Perwakilan Rakyat Papua
- DPS
- Daftar Pemilih Sementara
- DPW
- Dewan Pimpinan Wilayah
- dr.
- dokter (profesi)
- Dr.
- Doktor (gelar akademik)
- Dra.
- Doktoranda
- Drg.
- Dokter Gigi
- drh.
- dokter hewan (profesi)
- Drs.
- Doktorandus
- dsb.
- dan lain sebagainya
- dst.
- dan seterusnya
- Dubes
- Duta Besar
- Dufan
- Dunia Fantasi
- FIFA
- federation internationale de football association
- GBK
- Gelora Bung Karno
- GOR atau Gelora
- Gelanggang Olah Raga
- gepeng
- gelandangan dan pengemis
- Gerwani
- Gerakan Wanita Indonesia
- gg
- gang
- Hardiknas
- Hari Pendidikan Nasional (2 Mei)
- Harkitnas
- Hari Kebangkitan Nasional (20 Mei)
- HIPMI
- Himpunan Pengusaha Muda Indonesia
- Hisfarsi
- Himpunan Sarjana Farmasi Indonesis
- Hiski
- Himpunan Sarjana-Kesusastraan Indonesia
- HKTI
- Himpunan Kerukunan Tani Indonesia
- HMI
- Himpunan Mahasiswa Islam
- HPBI
- Himpunan Pencinta Bahasa Indonesia
- HTI
- Hizbut Tahrir Indonesia
- HW
- Hizbul Waton
- IPB
- Institut Pertanian Bogor
- Ir.
- Insinyur
- ITB
- Institut Teknologi Bandung
- ITI
- Institut Teknologi Indonesia
- ITS
- Institut Teknologi Sepuluh November
- Jabar
- Jawa Barat
- Jabodetabek
- Jakarta Bogor Depok Tangerang Bekasi
- Jabotabek
- Jakarta Bogor Tangerang Bekasi
- Jagorawi
- Jakarta Bogor Ciawi
- Jakbar
- Jakarta Barat
- Jaksel
- Jakarta Selatan
- Jaktim
- Jakarta Timur
- Jakut
- Jakarta Utara
- Jalinbar
- Jalan Lintas Barat
- Jalintim
- Jalan Lintas Timur
- Jamsostek
- Jaminan Sosial Tenaga Kerja
- Jateng
- Jawa Tengah
- Jatim
- Jawa Timur
- Jihandak
- Penjinak Bahan Peledak
- JIL
- Jaringan Islam Liberal
- Ka.
- Kepala
- KA
- Kereta Api
- Kabid
- Kepala Bidang
- Kabidhumas
- Kepala Bidang Hubungan Masyarakat
- Kabidtu
- Kepala Bidang Tata Usaha
- Kabin
- Kepala Badan Intelijen Negara
- Kabiro
- Kepala Biro
- Kades
- Kepala Desa
- Kadin
- Kamar Dagang dan Industri
- Kadiv
- Kepala Divisi
- Kadus
- Kepala Dusun
- Kajari
- Kepala Kejaksaan Negeri
- Kajati
- Kepala Kejaksaan Tinggi
- Kalbar
- Kalimantan Barat
- Kalsel
- Kalimantan Selatan
- Kalteng
- Kalimantan Tengah
- Kaltim
- Kalimantan Timur
- Kapolda
- Kepala Kepolisian Daerah
- Kapolres
- Kepala Kepolisian Resor
- Kapolresta
- Kepala Kepolisian Resor Kota
- Kapolri
- Kepala Kepolisian Republik Indonesia
- Kapolsek
- Kepala Kepolisian Sektor
- Kapoltabes
- Kepala Kepolisian Kota Besar
- KB
- Keluarga Berencana
- Kemendiknas
- Kementerian Pendidikan Nasional
- Kemenegpora
- Kementerian Negara Pemuda dan Olahraga
- Kepsek
- Kepala Sekolah
- Kg
- Kilogram
- KK
- Kepala Keluarga
- KKN
- Korupsi Kolusi dan Nepotisme, Kuliah Kerja Nyata
- KM
- Kapal Motor
- km
- Kilometer
- Kopkar
- Koperasi Karyawan
- Kowani
- Kongres Wanita Indonesia
- Kp.
- Kampung
- LAN
- Lembaga Administrasi Negara
- LAPAN
- Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional
- LDII
- Lembaga Dakwah Islam Indonesia
- MA
- Mahkamah Agung
- M.Hum.
- Master Humaniora
- M.M.
- Magister Manajemen
- Mabes
- Markas Besar
- MADN
- Majelis Adat Dayak Nasional
- Mako
- Markas Komando
- Marsma
- Marsekal Pertama
- MBA
- Master Business of Administration
- MC
- Master of Ceremony
- MEE
- Masyarakat Ekonomi Eropa
- Mendagri
- Menteri Dalam Negeri
- Mendiknas
- Menteri Pendidikan Nasional
- Menegpora
- Menteri Negara Pemuda dan Olahraga
- Menhan
- Menteri Pertahanan
- Menkes
- Menteri Kesehatan
- Menkeu
- Menteri Keuangan
- Menko
- Menteri Koordinator
- Menlu
- Menteri Luar Negeri
- Menpan
- Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
- Menpora
- Menteri Pemuda dan Olahraga
- Miras
- Minuman Keras (minuman beralkohol)
- MLI
- Masyarakat Linguistik Indonesia
- Monas
- Monumen Nasional
- MPR
- Majelis Permusyawaratan Rakyat
- MQ
- Manajemen Quolbu
- MTA
- Majelis Tafsir Alquran
- MTs
- Madrasah Tsanawiyah
No comments:
Post a Comment