Frasa


Frasa: gabungan kata yang menduduki jabatan kalimat.
Mencari frasa:
1.    Mencari jabatan kalimat.
2.    Menghitung jumlh kata tiap jabatan kalimat.
a.     2 kata/lebih: frasa
b.    1 kata: bukan frasa


TERDIRI DARI BERAPA FRASA?

1.    Rumah di seberang jalan itu terbakar kemarin sore.
2 frasa
2.    Kucing yang berbulu lebat dan halus lembut itu sedang dimandikan pemiliknya.
2 frasa
3.    Bola merah yang baru saja dibeli kakak akhirnya meletus malam itu karena ditendang-tendang.
4 frasa

Jenis frasa:
1.    Menurut jenis kata pembentuknya.
( f nominal, … .
2.    Menurut persebaran inti frasa
a.     F endosentris
Memiliki inti f
Inti f: D: diterangkan
Penjelas: M: menerangkan.
Contoh:
Buku baru: DM
Sedang makan: MD
Sudah sangat lapar sekali: MMDM
b.    F eksosentris: tidak punya inti f
Contoh:
Di rumah, dari pasar


No comments:

Post a Comment