Kegiatan 2
Penyusunan Teks Tanggapan Deskriptif secara Berkelompok
Pada Kegiatan 2 kamu diajak untuk menyusun teks secara bersama atau berkelompok. Untuk itu, kamu diminta mengerjakan tugas-tugas berikut. Kegiatan ini dilakukan oleh kelompok yang terdiri atas 3—5 orang.
Tugas 1 Mengidentifikasi dan Melabeli
1) Bacalah teks berjudul "Tari Saman" sekali lagi! Di dalam teks itu terdapat deskripsi bagian kostum penari Saman. Isilah titik-titik dalam kalimat berikut ini dengan pernyataan dalam kotak, sesuaikan dengan teks model!
a. Penggunaan warna pada kostum penari............................................................................
b. Warna pada tradisi mereka......................................................................................................
a. Kostum atau busana khusus Tari Saman terbagi atas tiga bagian, yaitu................
b. ...........................................................................................................................................................
c. ...........................................................................................................................................................
dst.
1. baju pokok, celana, dan kain sarung
2. sangat penting menurut tradisi
3. kain hitam empat persegi disulam dengan benang dipakai di kepala
4. dililit dengan kain sarung
5. baju dasar warna hitam disulam benang putih, hijau, dan merah
6 pada kepala dipakai bulung teleng dan sunting kepies
7. menunjukkan identitas, mencerminkan kekompakan, kebijaksanaan, keperkasaan,
keberanian, dan keharmonisan para pemakainya
8. topeng gelang
a) Busana penari Tari Saman terbagi tiga bagian, yaitu ...
b) Pada badan dikenakan ....
c) Pada tangan dikenakan ....
d) Penggunaan warna pada busana penari ....
e) Warna pada tradisi mereka ....
f) Bulung teleng atau tengkuluk dasar berupa ....
g) Baju yang dikenakan bernama baju pokok atau baju kerawang, yaitu ....
h) Celana panjang yang dipakai di bagian pinggang ....
sumber: BSE buku pegangan siswa kelas VII SMP
Penyusunan Teks Tanggapan Deskriptif secara Berkelompok
Pada Kegiatan 2 kamu diajak untuk menyusun teks secara bersama atau berkelompok. Untuk itu, kamu diminta mengerjakan tugas-tugas berikut. Kegiatan ini dilakukan oleh kelompok yang terdiri atas 3—5 orang.
Tugas 1 Mengidentifikasi dan Melabeli
1) Bacalah teks berjudul "Tari Saman" sekali lagi! Di dalam teks itu terdapat deskripsi bagian kostum penari Saman. Isilah titik-titik dalam kalimat berikut ini dengan pernyataan dalam kotak, sesuaikan dengan teks model!
a. Penggunaan warna pada kostum penari............................................................................
b. Warna pada tradisi mereka......................................................................................................
a. Kostum atau busana khusus Tari Saman terbagi atas tiga bagian, yaitu................
b. ...........................................................................................................................................................
c. ...........................................................................................................................................................
dst.
1. baju pokok, celana, dan kain sarung
2. sangat penting menurut tradisi
3. kain hitam empat persegi disulam dengan benang dipakai di kepala
4. dililit dengan kain sarung
5. baju dasar warna hitam disulam benang putih, hijau, dan merah
6 pada kepala dipakai bulung teleng dan sunting kepies
7. menunjukkan identitas, mencerminkan kekompakan, kebijaksanaan, keperkasaan,
keberanian, dan keharmonisan para pemakainya
8. topeng gelang
a) Busana penari Tari Saman terbagi tiga bagian, yaitu ...
b) Pada badan dikenakan ....
c) Pada tangan dikenakan ....
d) Penggunaan warna pada busana penari ....
e) Warna pada tradisi mereka ....
f) Bulung teleng atau tengkuluk dasar berupa ....
g) Baju yang dikenakan bernama baju pokok atau baju kerawang, yaitu ....
h) Celana panjang yang dipakai di bagian pinggang ....
sumber: BSE buku pegangan siswa kelas VII SMP
No comments:
Post a Comment