Tugas 4 Membuat Drama Berstruktur Teks Anekdot
Kerjakanlah tugas-tugas berikut ini sesuai dengan petunjuk pada setiap nomor!
(1) Bacalah puisi “Itu Sampah atau Apa?” dengan keras di hadapan teman-teman kalian. Setelah selesai, mintalah teman-teman kalian untuk menjawab setiap pertanyaan yang diajukan dalam puisi itu. Mintalah jawaban itu ditulis. Kemudian, bacalah puisi itu sekali lagi dengan suara keras. Mintalah teman-teman kalian membaca jawaban itu secara urut seketika begitu kalian selesai membaca setiap pertanyaan!
(2) Buatlah naskah drama singkat (untuk 10 menit) yang berisi kritik sosial mengenai “negeri sampah”. Naskah drama dibuat dalam kelompok tiga atau empat orang dengan struktur teks anekdot abstraksi^orientasi^ krisis^reaksi^koda. Semua kelompok harus menampilkan drama secara bergiliran melalui pengundian urutan penampilan.
Sumber: BSE buku pegangan siswa bahasa Indonesia
Kerjakanlah tugas-tugas berikut ini sesuai dengan petunjuk pada setiap nomor!
(1) Bacalah puisi “Itu Sampah atau Apa?” dengan keras di hadapan teman-teman kalian. Setelah selesai, mintalah teman-teman kalian untuk menjawab setiap pertanyaan yang diajukan dalam puisi itu. Mintalah jawaban itu ditulis. Kemudian, bacalah puisi itu sekali lagi dengan suara keras. Mintalah teman-teman kalian membaca jawaban itu secara urut seketika begitu kalian selesai membaca setiap pertanyaan!
(2) Buatlah naskah drama singkat (untuk 10 menit) yang berisi kritik sosial mengenai “negeri sampah”. Naskah drama dibuat dalam kelompok tiga atau empat orang dengan struktur teks anekdot abstraksi^orientasi^ krisis^reaksi^koda. Semua kelompok harus menampilkan drama secara bergiliran melalui pengundian urutan penampilan.
Sumber: BSE buku pegangan siswa bahasa Indonesia
No comments:
Post a Comment