Kegiatan 1 Pemodelan Teks Eksposisi


Pada Kegiatan 1 ini kamu diajak belajar tentang teks eksposisi yang berjudul “Teknologi Tepat Guna dan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat”.
Tugas 1 Membangun Konteks
Sebelum membaca teks ini, jawablah pertanyaan berikut!
1) Apa yang kamu ketahui tentang teknologi tepat guna?
2) Apakah teknologi tepat guna dapat dimanfaatkan untuk memberdayakan ekonomi keluarga?
3) Bagaimana mengupayakan supaya teknologi tepat guna bermanfaat bagi kehidupan?
4) Sebutkan jenis dan manfaat teknologi tepat guna!
5) Ceritakanlah pengalamanmu secara lisan ketika menggunakan alat yang berhubungan dengan listrik!



sumber: BSE buku pegangan siswa kelas VII SMP

No comments:

Post a Comment