Menyimpulkan Pendapat, Gagasan, dan Pikiran Narasumber dalam Wawancara


Menyimpulkan sebuah wawancara dapat dilakukan dengan menyimak
sebuah wawancara dengan baik. Proses menyimak memerlukan konsentrasi
dan perhatian penuh dari pendengar untuk memahami isi pembicaraan yang
disampaikan. Pendengar juga dapat mencatat hal-hal penting yang
dikemukakan narasumber. Hal-hal penting tersebut dapat dirangkai menjadi
sebuah kesimpulan.


sumber: BSE

No comments:

Post a Comment