Disajikan kalimat rumpang, siswa dapat melengkapi dengan kata hubung yang tepat .

Melengkapi kalimat rumpang dengan kata hubung yang tepat.
Kata hubung harus disesuaikan dengan makna yang akan disajikan dalam kalimat
Misalnya:
kata hubung dan: untuk menggabungkan
kata hubung atau: untuk pemilihan
kata hubung bahkan: untuk penegasan
katab hubung sehingga, maka: untuk pengakibatan
kata hubung karena: untuk penyebaban
kata hubung jika, kalau, bila: untuk persyaratan/pengandaian

Soal:
melengkapi kalimat rumpang dengan kata hubung yang tepat

No comments:

Post a Comment